Oke sobat tekno indo news kembali lagi kita berjumpa, oke dikesempatan kali ini kami akan memberikan informasi seputar laptop murah paling recomended di tahun 2022, merk apakah itu ?.
Ya jawabannya adalah laptop LENOVO THINKPAD X260, laptop dari Lenovo yang rilis pada tahun 2016 yang harganya waktu itu Saya kurang begitu tahu ya kalau kalian tahu silakan Tulis di komentar.
nah laptop ini saya beli dengan kondisi second dengan harga kurang dari 4 juta dengan RAM 8 gigabyte dan SSD 256 Gigabyte harga paling murah dengan spek yang di bawahnya pakai Intel Core i5 generasi ke-6 saya coba cari laptop dengan ukuran RAM dan storage sama Intel Core i5 generasi 5 aja nggak dapat dan kalau beli baru 4 juta itu cuma dapat mentoknya Intel Celeron n4000 21 masih jauh di bawah Intel Core i5 generasi 6
Itupun paling cuma dapat 4 GB dan jelas kualitas fisiknya Lenovo thinkpad x260 jauh lebih baik ya, tahu sendiri lah itu terkenal kokoh dan bandel soal desain cukup lumayan kece dah, walaupun warna hitam klasik yang menjadi ciri khas bawaan nya, dan pada bagian back layarnya ini dilengkapi plastik cuma ada bagian yang dilapisi serat kaca engselnya berbahan full logam
dan laptop ini punya sertifikasi standar militer mil-std 810g tahan suhu ekstrem guncangan getaran dan lain-lain untuk dimensi tergolong lumayan ya, karena mengadopsi layar 12,5 inch punya ketebalan hanya 20 mm aja, jadi nggak begitu ke kecilan ataupun juga kebesaran
Terus untuk bobot nya ini tergolong ringan yaitu mulai 1,3 kg barang yang saya dapat ini kondisi fisiknya masih mulus banget ya Sesuai dengan deskripsi penjualnya yang katanya 95% kita cek dari sisi persisi di samping kanan ditempati slot pengaman
Port ethernet atau RJ45 slot smart card Rider ada juga Slot SIM tapi setelah saya coba masukkan SIM gak detect memang biasanya opsional aja harus menambahkan komponen hardware harus ada USB 3.0 dan audio combo Jack tiga setengah MM
Lanjut di samping kiri ditempati pot pengecasan lubang ventilasi untuk pembuangan panas nah mulai seri thinkpad x260 udah berevolusi menyediakan HDMI ya di mana Saya di sebelumnya seperti X 250 masih pakai vga display ya, tapi di sini juga masih menyediakan Mini displayport terus ada 2 lagi port USB 3.0 jadi total semuanya ada tiga ya
selanjutnya di bagian bawah di sini punya jual speaker yang di tunjang oleh Dolby audio dan pada bagian baterai termasuk ukurannya paling kecil dengan memiliki kapasitasnya yaitu 31 24 hours
Dan kelemahan mungkin pada bagian batrei nya ya, memang nggak salah juga karena di deskripsi penjualnya ditulis bertahan dalam penggunaan 1 sampai 2 jam saja dan itupun sesuai dengan kapasitas baterai ini Tentunya dan pastinya enggak bisa lama-lama jauh dari colokan charger
untungnya saya masih punya baterai bekas Lenovo thinkpad x250 yang kapasitasnya lebih gede yaitu 648 buat harus jadi bisa memperpanjang daya tahan laptop nyala untuk keyboard di sini punya backlight jadi memudahkan pengetikan dalam kegelapan desain keyboard-nya ini memang khas thinkpad x series ya
Simpel tapi terlihat keren untuk kenyamanan saat mengetik di papan keyboard nya ini memang terkenal nyaman, empuk fleksibel ya nggak keras tapi juga enak digunakan untuk ngetik berlama-lama cocok bagi kalian yang sedang mengerjakan tugas kuliah, skripsi, ataupun jurnalis maupun blogger ya ehehhe,
dan navigasi ada dua pilihan paket out feat dan satu lagi trackpoint yang berada dibagian tengah ini yang berwarna merah bisa digunakan sebagai cadangan touchpad nya.
Untuk layar nya ini bisa ditekuk lurus sampai 180 derajat sudut pandang bisa disesuaikan sesuai posisi kita dan ini hal yang saya juga suka dari laptop ini
serta memiliki resolusi 720 Pi atau SD lanjut ke spesifikasi layar Sebenarnya ada 3 varian ya resources di panel TN SD IPS SD IPS dan semuanya tidak disediakan model layar sentuh
Nah untuk yang saya punya ini resolusi di panel nya ini aman dari pantulan cahaya ukuran pas dan pencahayaan yang jelas dan nyaman di mata ya, kita masih bisa pindah ke layar yang kualitasnya lebih bagus lagi dengan HDMI out software thinkpad x-60 yang saya dapat ini sudah terinstal Windows 10 Pro, wow ini sangatlah rekomendasi banget deh dari kami Tekno Indo News untuk kalian pekerja harian yang setiap harinya dibalik laya,
tentu tipe laptop LENOVO THINKPAD X260 sanggup deh di ajak kerja lembur. kerja berat setiap harinya ya untuk menemani aktifitas kalian, bagaimana tertarik dengan jenis merk laptop yang bagus dan harganya cuman sekitar empat jutaan saja guys.
Demikianlah review laptop murah paling recomended di tahun 2022, semoga bisa kalian jadikan pertimbangan dan menambah wawasan baru di dunia teknologi saat ini, semoga bermanfaat.